Dan berikut kami akan memberikan Rangkaian Nama Bayi laki-laki beserta artinya Di Tahun 2020 ini, yang akan ibu bapa berikan kepada anak/sang buah hati (bayi).
Rangkaian Nama Bayi Laki-laki beserta artinya Di Tahun 2020
Details :
1. Abbad Nailun Nabhan : Laki-laki yang rajin beribadah dan mendapat kemuliaan.
2. Abdilah Abqari Agam : Anak laki-laki yang kuat dan pandai sebagai abdi Allah SWT.
3. Abdu Ariqin Halim : Seorang hamba yang berakhlak baik dan halus.
4. Abdul Hamid Syamil : Laki-laki yang menjadi hamba Allah Yang Maha Terpuji dan menyeluruh.
5. Abdul Karim Syamil : Laki-laki yang menjadi hamba Allah Yang Maha Mulia dan menyeluruh. 6. Abdul Karim Wafi : Laki-laki yang menjadi hamba Allah Yang sempurna dan Maha Mulia.
7. Abdul Khalaf At-Tauhid : Seorang hamba Allah dengan kemurnian iman yang mempunyai sifat baik.
8. Abdul Wahab Khalaf : Laki-laki yang baik sebagai hamba Allah Yang Maha Memberi.
9. Abdullah Rasyiqul Abid : Seorang hamba Allah yang gagah dan suka beribadah.
10. Adam Faiz Al Arkhan : Laki-laki yang meneladani, berjaya dan memuliakan.
11. Adib Alim Aminullah : Laki-laki berilmu dan beradab yang mendapat kepercayaan dari Allah.
12. Adib Zainul Mutaqqin : Laki-laki yang sopan santun menjadi perhiasan bagi orang yang bertakwa.
13. Aditya Rifqi Hamizan : Laki-laki yang tampan, pandai dan bijaksana serta lemah lembut.
14. Adlan Izzuddin Karami : Laki-laki yang bersikap adil dan kemuliaan agama.
15. Adnan Khiar Ardhani : Laki-laki yang bagaikan surga menjadi pilihan yang terbaik dan suci.
16. Adnan Manaf Rahman : Laki-laki bagaikan surga yang memperlihatkan kelebihan dari Yang Maha Pemurah.
17. Affan Arsalan Baqir : Laki-laki pandai dan berilmu yang memiliki keberanian seperti singa.
18. Afif Ahwal Said : Laki-laki yang memelihara diri dari perbuatan terlarang dan keadaannya selalu bahagia.
19. Afnan Atma Purnama : Laki-laki yang memiliki jiwa mekar berseri seperti cahaya rembulan.
20. Agam Abdillah Najmudin : Laki-laki yang menjadi hamba Allah yang kuat serta menjadi bintang agama.
21. Ahlam Faisal Hanif : Laki-laki impian menjadi muslim yang lurus serta dapat memisahkan antara haq dengan batil.
22. Ahlam Zulfadli Firdaus : Harapan yang terbaik di surga.
23. Ahmad Azzam Nurwahid : Laki-laki yang terpercaya, berkemauan baik dan kuat sebagai cahaya utama.
24. Ahsan Abdul Hadi : Laki-laki yang terbaik menjadi hamba Allah dengan mendapat petunjuk.
25. Ahwas Farid Assyraaf : Laki-laki pemberani yang teristimewa dan mulia.
26. Aiman Ahwaz Tsaqib : Laki-laki memiliki kesungguhan mengapai harapan dengan modal kecerdasan.
27. Akmal Majid Al Faruq : Laki-laki yang lebih sempurna dan dihormati serta pembeda antara hak dan batil.
28. Akram Farjana Khairudin : Laki-laki yang lebih mulia, bijak, cerdas yang menjadi kebaikan agama.
29. Al-Ghazali Tsaqib Rabbani : Laki-laki yang menjadi imam bijaksana, cerdas dan hidup karena Allah semata.
30. Alham Fadhlurahman Najid : Laki-laki yang mendapat ilham keutamaan dari Allah serta gagah berani.
31. Ali Hasan Aminuddin : Laki-laki yang tinggi dan baik sebagai pengamanah agama.
32. Ali Syaiban Ulya : Laki-laki yang tinggi kedudukannya bagaikan awan salju.
33. Alim Shafiyyur Rahman : Laki-laki yang cerdas, pintar, dan lembut.
34. Alkhalifi Zikri Hady : Pemimpin yang baik yang selalu mengingat Allah dan bisa menunjukkan ke jalan kebaikan.
35. Ammar Fathee Karim : Sosok pemimpin yang murah hati dan panjang umur.
36. Anas Izzul Hadif : Laki-laki yang memiliki kemuliaan yang lurus.
37. Aqib Mukhtar Hakim : Laki-laki yang memperoleh ganjaran baik sebagai orang terpilih dan arif.
38. Aqlan Harith Ridauddin : Laki-laki bijaksana yang selalu berusaha mencari keridhaan agama.
39. Ararya Saguna Amrullah : Laki-laki bangsawan yang selalu mentaati perintah Allah
40. Ariq Rifid Abbasy : Laki-laki yang jalan penghidupannya tentram menjadi penolong dan rajin berusaha.
41. Arsakha Virendra Shafwan : Dermawan yang mulia dan pemberani penuh cinta kasih.
42. Arsyad Abdul Azim : Laki-laki yang menjadi hamba yang agung yang sangat cerdik.
43. Asraf Zahirul Ubaid : Hamba Allah yang amat mulia dan cemerlang.
44. Athaya Najib Zaahirulhaq : Laki-laki yang dikaruniai oleh Allah dengan gagah berani dan pelindung yang benar.
45. Attirmidzi Tsaubatul Jannah : Tirmidzi (nama perawi hadis) yang kembali berkumpul di Surga.
46. Aydan Sayyid Amjad : Pemuda yang berapi-api dan bersemangat menjadi pemimpin yang mulia dan saleh.
47. Azhar Amani Dhiaurrahman : Laki-laki laksana bunga-bunga kesejahteraanku menjadi cahaya dari Yang Maha Pengasih.
48. Azhim Siddiq Arrafif : Laki-laki anugerah dari Yang Maha Kuasa selalu melakukan kebenaran dan berakhlak mulia.
49. Azka Misdaq Mu'tashim : Laki-laki yang bersih dan jujur yang mampu menjauhi perbuatan dosa.
50. Azzam Salahuddin Askari : Pejuang di jalan Allah.
Semoga menjadikan anak (bayi) ibu bapa menjadi anak yang sholeh.amin....